UNESCO

Kegiatan

Gubernur Sumut Bersama Tujuh Kepala Daerah Kawasan Danau Toba Komitmen Bersama Mendukung Persiapan Revalidasi dan Keberlanjutan Pengelolaan Toba UNESCO Global Geopark

Medan, 30 Juni 2025 – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution bersama tujuh Kepala Daerah Kawasan Danau Toba melakukan penandatanganan pernyataan komitmen mendukung laporan persiapan revalidasi dan keberlanjutan pengelolaan Toba UNESCO Global Geopark. Hal itu disampaikan Bobby Nasution saat memimpin rapat Revalidasi Toba Caldera UNESCO Global Geopark di Aula Raja Inal Siregar (RIS), […]

Kegiatan

Penerbangan Perdana Phuket–Medan, 50 Travel Agent Thailand Eksplorasi Wisata Sumut

Medan, 27 Juni 2025 — Sebanyak 50 pelaku industri pariwisata dan media dari Thailand Selatan tiba di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara, Jumat (27/6). Mereka mengikuti program Famtrip North Sumatera yang berlangsung selama empat hari, 27–30 Juni 2025. Kunjungan ini merupakan bagian dari Amazing Thailand Roadshow, program kolaboratif antara Kementerian Pariwisata Thailand, Thai-ASEAN

Kegiatan

DISBUDPAREKRAF SUMUT dan BPTCUGGp Matangkan Persiapan Revalidasi Toba Caldera Geopark 2025

Medan, 22 April 2025 — Dinas Kebudayaan, Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif (DISBUDPAREKRAF) Provinsi Sumatera Utara bersama Badan Pengelola Toba Caldera UNESCO Global Geopark (BPTCUGGp) terus mempersiapkan kunjungan tim asesor UNESCO untuk proses revalidasi status Toba Caldera sebagai bagian dari UNESCO Global Geopark (UGGp) pada 2025. Revalidasi ini merupakan bagian dari evaluasi berkala guna memastikan Toba

Kegiatan

PEMPROV SUMUT bersama BPTCUGGp Gelar Rapat Koordinasi Sinergi Pengelolaan Danau Toba

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (PEMPROV SUMUT) bersama Badan Pengelola Toba Caldera UNESCO Global Geopark (BPTCUGGp) Sumatera Utara kembali menggelar rapat koordinasi dan sinkronisasi program kerja untuk membahas sinergi dalam pengelolaan dan pengembangan Danau Toba. Rapat yang berlangsung di kantor Gubernur Sumatera Utara di Medan, Kamis (27/3/2025) kini bertujuan untuk memperkuat kolaborasi antara berbagai pihak dalam

Kegiatan

BPTCUGGp Gelar FGD untuk Persiapan Revalidasi “Green Card” UNESCO

Dalam upaya memperkuat pengelolaan dan pengembangan Toba Caldera UNESCO Global Geopark, Badan Pengelola TCUGGp menggelar Focus Group Discussion (FGD) di aula Kampus POLTEKPAR Medan, Selasa (25/2/2025). Diskusi ini melibatkan berbagai pemangku kepentingan, termasuk pemerintah daerah, akademisi, pelaku industri pariwisata, komunitas lokal, serta perwakilan UNESCO Global Geopark Network. FGD ini bertujuan untuk mempersiapkan proses revalidasi guna

Kegiatan

BPTCUGGp Tanda Tangani MoU dan MoA dengan Pemangku Kepentingan untuk Pengelolaan Toba Caldera

Sumatera Utara – Badan Pengelola Toba Caldera UNESCO Global Geopark (BPTCUGGp) Provinsi Sumatera Utara menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dan Memorandum of Agreement (MoA) dengan berbagai pemangku kepentingan dalam upaya pengelolaan kawasan Toba Caldera. Melalui kerja sama ini, diharapkan target untuk memperoleh Kartu Hijau (Green Card) dari UNESCO dapat tercapai. Kesepakatan ini mencakup tiga aspek

Scroll to Top